Api baru terus bermunculan di Los Angeles. Pemadam kebakaran kewalahan dan mulai kekurangan air untuk menghentikan jalur api. Jurnalis VOA, Virginia Gunawan melaporkan dari Washington D.C. untuk TVRI.
Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau pada Kamis (9/1) menyatakan pernyataan Presiden terpilih Amerika Serikat Donald Trump mengenai kemungkinan aneksasi Kanada hanyalah upaya untuk mengalihkan perhat ...